“Robot & Monster”

@sabaidieter

Gambarnya Bjorka ini ceritanya ada robot (merah) dan monster (kuning) lagi berantem. Terus yg menang itu si robot soalnya kekuatannya bisa jadi raksasa 😄. Seru ah nanya2 cerita dibalik gambar2nya anak ini. Walaupun kadang kalo aku gak paham gambarnya lalu ketika ditanya dengan semangat itu gambar apa, kemudian cuma dijawab, "Itu cuma coret-coret doang, masa mama gak tau sih". Sebeelll 😂.

Mau hasil karya Si Kecil masuk galeri Dulux Future Artist seperti di atas?

Yuk cek syarat & ketentuannya dan jangan lupa cek karya-karya inspiratif lainnya di sini

Mengambil data, harap tunggu...